HURUF BERJALAN PAKAI BAKROUND SELAMAT DATANG DI BLOG PENJASKES KELAS XII

Senin, 19 November 2012

materi penjaskes kelas 12 semester 2



Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
6.   Mempraktikkan keterampilan permainan olahraga dengan peraturan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

6.1  Mempraktikkan keterampilan bermain salah satu permainan olahraga bola besar dengan peraturan yang sebenarnya  serta nilai kerjasama, kejujuran, menerima kekalahan, kerja keras dan percaya diri**)
6.2  Mempraktikkan keterampilan bermain salah satu permainan olahraga bola kecil dengan peraturan sebenarya  serta nilai kerjasama, , kejujuran, menerima kekalahan  kerja keras dan percaya diri**)
6.3   Mempraktikkan keterampilan atletik dengan menggunakan peraturan yang sebenarnya  serta nilai kerjasama, kejujuran, menerima kekalahan,kerja keras dan percaya diri**)
6.4  Mempraktikkan keterampilan bela diri secara berpasangan dengan menggunakan peraturan yang sebenarnya  serta nilai kerjasama, kejujuran, menerima kekalahan kerja keras dan percaya diri**)

7.   Memelihara tingkat kebugaran jasmani yang telah dicapai  dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

7.1  Mempraktikkan program latihan fisik untuk pemeliharaan kebugaran jasmani  
7.2  Mempraktikkan membaca hasil tes bedasarkan tabel yang cocok
8.   Mengkombinasikan rangkaian gerakan senam lantai dan senam ketangkasan dengan alat   dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

8.1  Mempraktikkan rangkaian gerakan senam lantai  serta nilai percaya dirim, tanggung jawab, kerja sama, dan percaya kepada teman
8.2.  Mempraktikkan rangkaian gerakan senam ketangkasan dengan menggunakan alat  serta nilai percaya diri,  tanggungjawab, kerja sama, dan percaya kepada teman

9.   Mempraktikkan satu rangkaian gerak berirama secara beregu  dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya
9.1   Mempraktikkan rangkaian gerak senam aerobik dengan iringan musik   serta nilai kerjasama, disiplin, keluwesan dan estetika
9.2  Mempraktikkan senam irama tradisional sesuai budaya daerah secara berkelompok  serta nilai kerjasama, disiplin, percaya diri, keluwesan dan estetika

10. Mempraktikkan keterampilan penguasaan berbagai teknik gaya renang  dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya*)

10.1 Mempraktikkan keterampilan berbagai gaya renang untuk kepentingan bermain di air dengan peraturan yang dimodifikasi  serta nilai disiplin, sportif, jujur, toleran, kerja keras, dan keberanian
10.2 Mempraktikkan keterampilan berbagai gaya renang untuk estafet sesuai dengan peraturan yang dimodifikasi serta nilai disiplin, sportif, jujur, toleran, kerja keras, dan keberanian
10.3 Mempraktikkan keterampilan berbagai gaya renang untuk kepentingan pertolongan serta nilai disiplin, sportif, jujur, toleran, kerja keras, dan keberanian

11.  Mengevaluasi kegiatan luar kelas/sekolah  dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya***)
11.1 Mengevaluasi kegiatan di sekitar sekolah  serta nilai percaya diri, kebesamaan, saling menghormati, toleransi, etika, dan demokrasi
11.2 Mengevaluasi kegiatan di alam bebas  serta nilai percaya diri, kebesamaan, saling menghormati, toleransi, etika, dan demokrasi
11.3 Mengevaluasi kegiatan kunjungan ke tempat-tempat bersejarah  serta nilai percaya diri, kebesamaan, saling menghormati, toleransi, etika, dan demokrasi
11.4 Mengevaluasi kegiatan karya wisata  serta nilai percaya diri, kebesamaan, saling menghormati, toleransi, etika, dan demokrasi

12. Mempraktikkan budaya hidup sehat
12.1 Mempraktikkan pola hidup sehat
12.2  Menampilan perilaku hidup sehat



Tidak ada komentar:

Posting Komentar